Jalur ON OFF Sony W150i

Sharing lagi ya...

Semoga ga ada yang bosan dengan tulisan pendek saya, toh kalau kalian sampai baca di blog ini berarti ada keperluan kan. Sharing sederhana saja kali ini..

Kebetulan ada pasien HP Sony jadul, tipenya W150i. Usernya bilang tombol on off rusak. Well.. kita bongkar dulu hpnya, dan ternyata benar. Tombol on off sudah copot, bahkan jalurnya pun ikut terangkat alias putus jalur deh.

Ini nih penampakan HPnya setelah dibongkar:


Gambarnya kita perbesar sedikit untuk melihat kondisi di sekitar tombol on off.
on off sony w150i

Cari sedikit info di google dan ternyata dengan mudah menemukan jalur on off Sony W150i. Langsung dikerjakan, pasang switch on off lalu tarik tali jemuran eh...maksudnya dijumper ke titik on off. Switch on off sama dengan on off punya Samsung S5360. Lihat gambar berikut untuk mengetahui dimana letak titik on off Sony W150i.
on off sony w150i

Setelah selesai dan test dengan multitester, yakin bahwa tombolnya sudah dipasang dengan benar, langsung test dengan baterai. Tekan tombol on off dan langsung menyala. Sobek nota....kasus kecil gpp yang penting cair dan pelanggan puas.

Sekian, semoga bermanfaat.

Postingan populer dari blog ini

Lenovo Stock Rom Collection

[Tested] Download Firmware / Stock ROM Vivo Y51A PD1510 All Version Latest Update

UFI Software V.1.3.0.1156

King Tools V.1.2.1

ASUS Stock Rom Collection

Qualcomm MTK Test Point Collection 2019

UFST and UFS Turbo Only V.1.0.5.7 a13 Patch

Miracle eMMC Tool V.3.07